
Kapal Mary Celeste
Pada tanggal 4 November 1872 berangkatlah kapal layar jenis square
rigged dari pelabuhan New York menuju Italia. Kapal ini ditemukan pada 4
Desember 1872 oleh kapal Dei Gratia sedang dalam keadaan kosong tanpa
ada penumpang satupun. Tidak ada tanda2 telah terjadi perompakan. Semua
barang terlihat utuh rapi termasuk barang2 berharga. Satu2nya petunjuk
yang tak berarti adalah catatan terakhir Kapten Kapal Benyamin Spooner...